Color Therapy

by - Wednesday, March 23, 2016

Hello everyone welcomback to my Blog.. Di postingan aku kali ini aku bakal ngobrolin soal color therapy Makeup. Apa itu ??? pasti di antara kalian masih jarang ada yang tau soal color therapy makeup.. 

Holla Ladies

Jadi Tanggal 19 March 2015 kemarin aku menghadiri acara private event bersama Misslyn di Beauty Lounge Tunjungan Plaza Surabaya. Dsini pertama kalinya aku menghadiri acara Bloger Gathering bersama temen-temen Blogger di Surabaya meskipun ga semuanya bisa hadir di acara ini, tapi acaranya sangat seru dan inspiratif.




Ngomongin soal brand makeup Misslyn, Misslyn sendiri sudah berada di 30 Negara di dunia termasuk Indonesia. Dan Misslyn baru masuk di Indonesia pada tahun 2013. Pastinya bagi beberapa temen udh pada tau yah brand makeup Misslyn ini tapi berasal dari mana brand makeup ini sebagian besar dari kalian pasti masih awam banget, Jadi sedikit cerita dari aku soal brand Misslyn ini. Kalo kalian sering pergi ke Matahari Dept Store atau Sogo pasti kalian pernah liat Store yang bertuliskan Kannebo ? yaappppp Misslyn ini adalah Sister dari Kannebo dan merreka berdua berasal dari Germany..

Misslyn Indonesia

2 Brand ini bukan brand local mentemen tapi melainkan brand dari luar negri yaitu German.. Berbeda dengan sisternya Misslyn ini kayanya tampil lebih colorfull dan lebih youthful yang mematok gadis remaja berumur 17 tahun hingga wanita dewasa 25 tahun untuk menjadi customer mereka,


dan satu yang menarik dari brand ini adalah pilihan warna eyebrow pencil mereka yang super banyak banget yang jarang banget brand makeup lain keluarin jadi buat kalian yg pengen gonta ganti warna eyebrow bisa coba visit store misslyn di mall mall terdekat heheheheheh dan untuk makeup mereka lumayan komplit mentemen.. aku sendiri belum pernah nyobain makeupnya Misslyn jadi aku sangat beruntung bisa mencoba beberapa produk Misslyn di event ini.



Dat Cute Cupcake

About Color Therapy Makeup, Pemilihan warna merupakan salah satu factor penting dalam berdandan ? Ya ga mentemen ? contohnya aja kalo kita lagi pake baju Hitam pastinya mood kita penggenya terlihat sexy, dan pastinya didukung dengan makeup mungkin seperti black smokey dan red lipstick, red nail polish. Pengaplikasian warna-warna yang tepat seperti ini sesuai dengan karakter atau kegiatan tentunya akan membuat mood kita lebih baik dan telihat cantik




Pada dasarnya Warna memiliki kolerasi dengan karakter seseorang loh mentemen, contohnya nih aku, aku tuh suka banget sama warna Pink, apakah bisa dipastikan kalau aku itu orangnya girly, feminine dan ingin selalu tampil cute ? Yaaaaazzzzz sudah pasti benar dugaan mentemen semuanya. Warna Pink memang identik dengan Cute, Girly, Feminim, sepreti Merah mereka yang menyukai merah terkadang suka hal-hal yang menantang, atau Gold yang indentik dengan warna2 Glamour dan Sexy. Steiap Warna akan memberikan kesan dipresepsikan secara unik oleh pikiran orang yang melihatnya. 

What's your fav Color

Dan ini ada beberapa jenis warna yang sering kita temui di Indonesia dan biar mentemen tau jenis kulit mentemen ini masuk ke kategori mana dan cocokan pake baju atao accessories warna apa supaya warna kulit mentemen itu terlihat bagus dang a dekil. Karena ada bberapa orang yang tidak mengerti jenis warna kulit mereka dan mereka asal saja mengenakan pakaian yang tidak cocok dengan warna kulitnya. Sebenernya memakai warna apapun di tubuh kita tidak ada alarangan tapi alangkah baiknya jika kita memakai warna pakaina yang sepadan dengan warna kulit kita ya kan ?

My color Therapy Today

Kulit Putih Porselen kulit ini memiliki warnah putih porselen dan memiliki semburat pink yang sejuk pada kulitnya, buat mentemen yang memiliki warna kulit putih porselen mempunya banyak pilihan warna mulai dri nuansa pastel seperti baby pink, magenta atau ungu, dari warna bernuansa redup, terang, ataupun gelap dan kuning muda cocok untuk kulit mentemen yang berjenis ini.

Cute Makeup Cookies

Kulit Putih Gading kulit ini memiliki warna outih gading dan memiliki warna smeburat kuning dari kulit. Warna yang cocok untuk membuat kulit ini lebh hidup adalah warna yg bernuansa hangat cokelat, orange, peach, kuning, hijau, hingga nuansa dingin biru , dan biru kehijau2an (turqoise) dan ungu


Kulit Kuning Langsat ini adalah warna Putih kulit orang Indonesia. Warna yang cocok untuk kulit jenis ini adalah cokelat, ,erah, orange, kuning, hijau terang ditambah sedikit warna sejuk seperti biru kehijau2an dan ungu gelap

My First Face Cart Challenge

Kulit Sawo Matang kulit ini adalah kulit sebagian besar orang Indonesia juga nih mentemen, buat mentemen yang mempunyai jenis kulit seperti ini gelap dengan pigmen cokelat kekuningan supaya makin cantik bisa dipadu padankan warna cemerlang seperti mersh, orange, hijau, biru, ungu, kuning kunyit, dan shocking pink

Face Cart Challenge

Ngomongin soal warna mood tuh biasanya di ekspresikan saat kita berpakaian, hijab, dan juga nail polish. Kita bahas yuk tentang warna yang biasanya identik dengan mood kita

Beautiful Face Cart

Merah Warna ini selalu juara untuk menarik perhatian orang2 di sekitar kita, bener ga ? dalam ada tionghoa sendiri warna merah adalah sibol dari kebahagiaan yang meberikan efek positif pada orang yg mengenakannya, warna merah itu sendiri menimbulkan semangat tersendiri dan gairah untuk melakukan berbagai macam hal. Apabila mentemen orang yg seringkali gelisah dang a pede yukkk coba pake warna merah sekali-kali 

Too beautiful to eat

Orange Percampuran warna dari merah dan kuning ini dapat member energy positif berupa keceriaan, antusias dan kreativitas, memotivasi diri 

Kuning Kalau merah tadi juara untuk menarik perhatian, Kuning adalah juaranya untuk membuat mood kita happy, ceria, warna ini juga bisa merangsang otak supaya kita lebih aktif dan mudah berkonsentrasi. Warna kuning ini sendiri menetralkan perasaan gellisah dan kekhawatiran berlebih serta membuat mentemen lebih PD lagi… ini kayanya cocok buat mentemen yang lagi galu dan pengen move on hahahhahahah

My Face Cart

Hijau Warna yang segar dan natural ini memberikan efek kedamaian dalam hati dan jiwa, klo mentemen gampang emosi coba deh masu ke ruangan yang warnanya hijau atau ketaman yang banyak hijau2annya pasti dijamin hati langsung tenang dan menyelesaikan masalah akan terasa gampang karena tidak mudah tersinggung atau marah..

Biru  warna ini sama seperti warna hijau, 2 warna ini kenapa bisa menenangkan jiwa kita ? karena kalau mentemen sadar 2 warna ini adaah da warna alam yang memang saat kita meihat laut yg biru, awan yang biru, taman yang hu=ijau, rumput yang lebat, bentangan sawah yang hijau selalu juara membuat refreshing otak kitadan mengemballikan meneterlakna mood kita yang sedang kacau tadi


Jadi intinya uat mentemen yang mempunyai permasalahan dengan mood mentemen semuanya, kalian bisa dengan mengawali hari kalian dengan memilih warna pakaian, nail polish, hijab dan sebagainya untuk menjaga mood kalian supaya baik sepanjang hari.


Sepertinya sekian dulu postingan aku kali ini, semoga ber,anfaat buat mentemen semuanya jangan lupa like comment n share postingan aku kali ini.. Dan visit Youtube Channel aku untuk vlog Blogger Gathering kali ini lI’ll see u on my next Post mentemen Bhaaaaaaayyyyyyyyy *kisseu

Beauty Blogger Surabaya

You May Also Like

4 komentar

  1. Foto-fotonya bikin aku lapeerr :*
    Aku nungguin vlognyaa.. Aku dinongolin ga ya? wkwkwk :P

    ReplyDelete
    Replies
    1. Kenapa laper? Kebnyakan foto makanan yah hahaha udh slsei edit kok vlognya tinggal up tpy nunggu giliran hehehehe

      Delete
  2. Suka blognya, suka foto2nya cakep apalagi foto headernya xD

    Nice event yaa sayang ngga dateng xD

    Anw, followed your blog via GFC. Mind to followback? ^^ ThankyoU!

    VISIT MY BLOG❤

    ReplyDelete
    Replies
    1. Hi Jessica.. thx yah udh nyempetin mampir kesini :)

      next event smoga kita bisa ketemu yahh..

      Sure I'll follow u back on GFC

      Nice to see u Jessica^^

      Delete